5 Langkah Cara Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat – Gak Balik Lagi!

Memiliki bopeng akibat bekas jerawat memaksa seseorang untuk banyak tahu tentang cara menghilangkan bopeng bekas jerawat agar bisa tampil lebih cantik tanpa bopeng lagi. Apalagi jika bopeng sudah lama berada di kulit dan tidak kunjung sembuh, tentu ini membutuhkan perhatian ekstra dari Anda untuk kemudian mendapatkan cara terbaik untuk menghilangkannya. Berkenaan dengan hal tersebut, kami akan mengajak Anda untuk mengenali langkah demi langkah yang bisa Anda tempuh untuk menghilangkan bopeng selamanya, sehingga dia tidak kembali lagi dan mengganggu kehidupan Anda. Apa saja langkahnya? Yuk simak ulasan singkatnya dalam artikel berikut ini;

Cara Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat
Cara Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat

Inilah 5 langkah dan cara menghilangkan bopeng bekas jerawat – tak pernah kembali lagi

Langkah pertama

Jika Anda memiliki bopeng di wajah, langkah pertama yang harus Anda lakukan dalam cara menghilangkan bekas jerawat ini adalah tetap tenang dan jangan panik. Bingung tidak tahu harus bagaimana hanya akan membuat Anda stres dan malah akan memperburuk keadaan termasuk jerawat menumpuk di wajah Anda. Rileks dan santailah sejenak agar Anda bisa awet muda.

Langkah kedua

Tunggu dulu, Anda tidak harus langsung membersihkan wajah Anda dari bopeng tersebut. Akan tetapi, Anda perlu memberikan kesempatan kepada tubuh Anda untuk memperbaiki bekas jerawat tersebut. Sebab pada dasarnya, tubuh memiliki kemampuan untuk melakukan hal tersebut. Anda perlu menunggu selama maksimal 6 bulan lamanya, baru setelah itu jika kondisi bopeng masih menempel di wajah, Anda bisa menghapusnya dengan cara lain.

5 Langkah dan Cara Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat

Langkah ketiga

Hilangkan dengan cara alami. Beberapa cara menghilangkan bopeng bekas jerawat secara alami telah kami tulis dalam artikel lain dengan judul cara menghilangkan noda bekas jerawat dengan mudah dan aman. Atau Anda bisa memilih resep alami untuk membuat masker khusus penghilang bekas jerawat yang juga kami tulis dalam artikel lainnya.

Langkah keempat

Gunakan krim yang bisa mengelupas bopeng tersebut. Umumnya, krim yang baik untuk mengelupas bekas jerawat adalah yang mengandung bahan asam glikolat. Kandungan ini akan mengangkat bekas jerawat dengan halus dan membuatnya lebih terlihat lembut dan cerah.

Langkah kelima

Kunjungi dokter kulit Anda jika memang belum ada perubahan dari seluruh cara yang Anda lakukan. Dokter kulit akan memberikan saran terbaik untuk Anda dan menunjukkan perawatan yang paling sesuai dengan jenis kulit Anda. Seperti diketahui, perawatan seorang dengan jenis kulit kering berbeda dengan mereka yang memiliki kulit berminyak. Oleh sebab itulah, selain cara alami dan pemakaian krim, Anda juga harus berkonsultasi dengan dokter agar apa yang Anda lakukan bisa lebih terarah dan tidak sia-sia belaka.

Demikian informasi tentang cara menghilangkan bopeng bekas jerawat dengan cepat dan mudah. Cara ini dapat membantu Anda untuk menghilangkan bekas jerawat selamanya sekaligus dapat mencegahnya timbul kembali.

Selamat Mencoba

Salam Femalist.com

2
Setuju/Nggak? Komen yuk, biar femalist tahu pendapat kalian!

avatar
1 Comment threads
1 Thread replies
0 Followers
 
Most reacted comment
Hottest comment thread
2 Comment authors
FemalistiSyasa Dela Recent comment authors
  Subscribe  
newest oldest most voted
Notify of
Syasa Dela
Guest
Syasa Dela

Thanks info nya.. bekas jerawat bopeng emang susah banget buat dihilangin, lebih aman sih emang langsung ke dokter. Aku juga punya bekas jerawat bopeng, udah beberapa cara dari alami-krim aku coba tapi hasil nya gak hilang juga. Disuruh konsultasi ke dokter di The Clinic Beautylosophy, kata sepupuku disana banyak treatment untuk ngilangin bopeng dan ada dokter spesialis kulit nya juga disana, semoga nambah informasi juga ya.

Related Post